HUBUNGAN PEMERINTAH DENGAN PARA PEDAGANG PASAR SENI SUKAWATI, GIANYAR, BALI

Authors

  • Anak Agung Istri Ratna Sari Wulan Sekolah Tinggi Pariwisata Nusa Dua Bali

DOI:

https://doi.org/10.52352/jpar.v12i1.232

Keywords:

pemerintah, hubungan, pedagang

Abstract

Pemerintah dan masyarakatnya, kadang-kadang menemui kesulitan dalam menyamakan persepsi mengenai ekonomi dan budaya. Hal ini menunjukkan adanya hubungan yang kurang sejalan antar keduanya. Fokus kajian penelitian ini adalah Hubungan Pemerintah Kabupaten Gianyar dengan Para Pedagang Pasar Seni Sukawati. Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah ( 1) Bagaimana bentuk hubungan Pemerintah Kabupaten Gianyar dengan para pedagang Pasar Seni Sukawati, (2) Bagaimana fungsi Pemerintah Kabupaten Gianyar terhadap para pedagang Pasar Seni Sukawati, dan ( 3) Apa makna hubungan Pemerintah Kabupaten Gianyar dengan para pedagang Pasar Seni Sukawati. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pengumpulan data melalui teknik observasi, wawancara dan studi kepustakaan. Dalam menganalisis data digunakan tiga teori, yakni teori hegemoni, teori praktik Bourdieu, dan teori motivasi. Ketiga teori ini secara eklektik digunakan untuk membedah permasalahan dalam penelitian ini.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2013-03-19

How to Cite

Ratna Sari Wulan, A. A. I. (2013). HUBUNGAN PEMERINTAH DENGAN PARA PEDAGANG PASAR SENI SUKAWATI, GIANYAR, BALI. Jurnal Kepariwisataan, 12(1), 67–76. https://doi.org/10.52352/jpar.v12i1.232