PERSEPSI WISATAWAN MANCANEGARA TERHADAP DTW JATILUWIH TABANAN, BALI

Authors

  • Ni Kade Juli Rastitiati Sekolah Tinggi Pariwisata Nusa Dua Bali

DOI:

https://doi.org/10.52352/jpar.v12i1.229

Keywords:

DTW Jati Luwih, 4 A (Atraksi, Aksesibilitas, Amenitas, Ancillary Service) dan Persepsi

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mengkaji persepsi wisatawan mancanegara terhadap DTW Jati Luwih, dengan melihat 4 variabel, yakni: Atraksi, Aksesibilitas, Amenitas dan Ancillary Service/Kelembagaan ( 4A). Melalui penelitian ini akan diketahui aspek-aspek yang baik, yang perlu dipertahankan, dan aspek-aspek yang buruk, yang perlu diperbaiki. Konsep dan teori yang digunakan sebagai acuan antara Lain: konsep pariwisata, wisatawan, daya tarik wisata dan teori persepsi. Untuk memperoleh data, diterapkan teknik studi dokumentasi, wawancara dan penyebaran kuesioner kepada 100 wisatawan mancanegara sebagai :mmpel penelitian. Metode analisis data yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif berdasar skala Likert dan deskriprif kualitatif yang mengacu pada teori persepsi dan Daya Tarik Wisata dengan konsep 4 A. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara umum persepsi wisatawan mancanegara terhadap IJ1W Jati Luwih adalah baik. Akan tetapi, diperlukan perhatian dan tindakan nyata dari semua pemangku kepentingan untuk aspek-aspek yang dipersepsikan kurang baik. Dengan demikian, kunjungan wisatawan ke D1W lati Luwih terus meningkat di masa-masa yang akan datang.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2013-03-19

How to Cite

Juli Rastitiati, N. K. (2013). PERSEPSI WISATAWAN MANCANEGARA TERHADAP DTW JATILUWIH TABANAN, BALI. Jurnal Kepariwisataan, 12(1), 43–54. https://doi.org/10.52352/jpar.v12i1.229