PENGELOLAAN MUSEUM ARKEOLOGI GEDUNG ARCA SEBAGAI DAYA TARIKPARIWISATABUDAYA

Authors

  • I Nengah Wirata Sekolah Tinggi Pariwisata Nusa Dua Bali

DOI:

https://doi.org/10.52352/jpar.v11i1.251

Keywords:

museum, pengelolaan koleksi museum, dayatarik wisata

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengoptimalkan peranan museum dan pengelolaan koleksi museum dalam tata pamern.ya sebagai sarana informasi dan daya tarik wisata budaya. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dan data dikumpulkan dengan wawancara menda.lam dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengelolaan koleksi museumArkeologi Gedung Arca Pejeng belum dilakukan secara modern dan didukung oleh sumber daya manusia yang kompeten dalam hal penataan koleksi, serta belum mampu memberika11 pelayanan yang diinginkan pengurzjun.g baik dari program yang dituangkan dalam pameran maupun program-program lain. Museum juga belum dapat men.arik minat masyarakat un.luk datang berkunjun.g ke museum. Pemanfaatan museum yang tidak optimal ini disebabkan lembaga tersebut tidak memahami dengan jelas manfaat museum dalam proses belajar mengajar. Di pihak lain museum dalam melaksanakan kegiatannya belum menyadari sepenuhnya kebutuhan. pendidikan., karena itu wisatawan dan masyarakat kurang tertarik pada pameran yang disajikan museum.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2012-03-21

How to Cite

Wirata, I. N. (2012). PENGELOLAAN MUSEUM ARKEOLOGI GEDUNG ARCA SEBAGAI DAYA TARIKPARIWISATABUDAYA. Jurnal Kepariwisataan, 11(1), 77–88. https://doi.org/10.52352/jpar.v11i1.251

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>